Sabtu, 27 Februari 2016

Launching dan Penimbangan Perdana Bank Sampah Melati Bersih Pantai Indah


25 Pebruari 2016

Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) yang sedang melaksanakan KKN di Desa Karang Serang, Kecamatan Sukadiri, Kabupaten Tangerang berhasil mendirikan satu lagi bank sampah yang diberi nama Bank Sampah Melati Bersih Pantai Indah. Di minggu sebelumnya mereka telah mendirikan Bank Sampah Melati Bersih Pantura Barokah (lihat: Launching dan Penimbangan Perdana Pantura Barokah). 

Keberhasilan yang luar biasa, patut diacungi jempol. Perpaduan harmonis antara mahasiswa yang memiliki komitmen penuh dalam tugasnya dan dosen pembimbing yang penuh perhatian dan giat memberikan semangat.

Bank Sampah Melati Bersih Pantai Indah berdiri di perkampungan nelayan di bibir pantai, yang dalam kesehariannya menerima 'kiriman sampah' yang terbawa ombak laut.

Penimbangan Sampah

Penimbangan Sampah
Launching ditandai dengan seremoni 'Gunting Pita'
Penimbangan Sampah
Penimbangan Sampah
Penimbangan Sampah

Penimbangan Sampah
Pencatatan dan Pembukuan
Penimbangan Sampah
Pak Dosen Pembimbing yang penuh semangat
Penimbangan Sampah

Buku Tabungan Bank Sampah Melati Bersih
dipersembahkan oleh:

Sponsor

Jumat, 26 Februari 2016

Kunjungan Tamu dari Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Tangerang


25 Pebruari 2016

Community Development Bank Sampah Melati Bersih menerima kunjungan dari Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) yang bermaksud menyampaikan laporan perkembangan BSMB Pantura Barokah, yang baru satu minggu lalu didirikan dalam rangka program KKN yang sedang mereka laksanakan. 

Selain daripada itu, mereka juga menyampaikan informasi bahwa mereka berhasil mendirikan satu lagi bank sampah yang diberi nama Bank Sampah Melati Bersih Pantai Indah di Desa Karang Serang, Kecamatan Sukadiri, Kabupaten Tangerang. 

Keberhasilan yang luar biasa. 

Kunjungan Tamu

Kunjungan Tamu


Kunjungan Silaturahmi dari Bank Sampah Melati Bersih Bougenville


25 Pebruari 2016

Community Development Bank Sampah Melati Bersih menerima kunjungan silaturahmi dari salah seorang Pengurus Bank Sampah Melati Bersih Bougenville RW.017, Perumahan Reni Jaya, Pamulang Barat, Pamulang, Tangerang Selatan. 

Kunjungan Tamu

Kamis, 25 Februari 2016

Sosialisasi dan Penimbangan Perdana Bank Sampah Melati Bersih Kemuning Bersih


24 Pebruari 2016
Bank Sampah Melati Bersih
Kemuning Bersih
Desa Jeungjing, Kecamatan Cisoka, Kabupaten Tangerang

Bank Sampah Melati Bersih Kemuning Bersih berdiri sebagai bagian dari program KKN Mahasiswa Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan, Program Studi Kesehatan Masyarakat, Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta.

Sosialisasi Bank Sampah

Sosialisasi

Sosialisasi

Sosialisasi
Penyampaian Materi Pemantapan untuk Pengurus Bank Sampah
bertempat di Aula Kantor Desa Jeunjing
Sosialisasi
Penyerahan Sertifikat Penghargaan oleh Bapak Kepala Desa Jeungjing
Sosialisasi
Photo bersama Pengurus BSMB Kemuning Bersih
Sosialisasi
Photo bersama Bapak Kepala Desa Jeunjing dan para mahasiswa KKN

Penimbangan Perdana

Penimbangan Perdana
Lokasi penimbangan sampah
Penimbangan Perdana
Bimbingan teknis dan administratif bank sampah
Penimbangan Perdana
Penimbangan Sampah
Penimbangan Perdana

Buku Tabungan Bank Sampah Melati Bersih
 dipersembahkan oleh:

Sponsor

Penimbangan Perdana

Rabu, 24 Februari 2016

Sosialisasi Bank Sampah di SMP Negeri 7 Kota Tangerang Selatan


22 Pebruari 2016

Community Development Bank Sampah Melati Bersih memberikan sosialisasi mengenai program bank sampah dan urban farming di Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 7 Kota Tangerang Selatan. Kegiatan ini terselenggara atas kerjasama dengan Forkas (Forum Komunikasi Bank Sampah) Kota Tangerang Selatan.

Sosialisasi

Sosialisasi

Sosialisasi
Penyampaian presentasi mengenai bank sampah
Sosialisasi
Alhamdulillah, ternyata antusiasme para murid cukup tinggi untuk
 menjadi pengurus bank sampah di sekolahnya (murid yang berdiri)
Sosialisasi
Briefing singkat tentang teknis dan administrasi
kepada pengurus bank sampah
Sosialisasi

Sosialisasi
Tim CD Bank Sampah Melati Bersih dan Forkas

Festival Peduli Sampah 2016


19 Pebruari 2016

Community Development Bank Sampah Melati Bersih ikut berpartisipasi dalam Festival Peduli Sampah yang diselenggarakan oleh LIPI - Bogor, dalam rangka memperingati Hari Peduli Sampah yang diperingati setiap tanggal 21 Pebruari.

Festival Peduli Sampah
Pungut sampah di sekitar lokasi kegiatan
Festival Peduli Sampah
Sampah dibawa ke gerai 'Penukaran Sampah'
Festival Peduli Sampah
Mendapatkan hadiah sesuai berat timbangan
Festival Peduli Sampah


Selasa, 23 Februari 2016

Pelatihan Kerajinan Daur Ulang Sampah


18 Pebruari 2016

Community Development Bank Sampah Melati Bersih mendapatkan undangan dari 'DoSomething Indonesia' yang berada dalam naungan Yayasan Cinta Anak Bangsa (YCAB) untuk memberikan pelatihan kerajinan daur ulang sampah dengan bahan baku koran bekas. Pelatihan bertempat di Rumah Belajar TBig Manggarai Selatan.

Pelatihan Kerajinan Daur Ulang Sampah

Pelatihan Kerajinan Daur Ulang Sampah


Senin, 22 Februari 2016

Launching dan Penimbangan Perdana Bank Sampah Melati Bersih Pantura Barokah


17 Pebruari 2016
Bank Sampah Melati Bersih
Pantura Barokah
Kampung Kebon Nangka, Karang Serang
Sukadiri, Kabupaten Tangerang

Bank Sampah Melati Bersih Pantura Barokah berdiri sebagai bagian dari program KKN Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT). Niat yang kuat, keteguhan hati dan dorongan semangat dari UMT, mampu menghasilkan kegiatan yang bermanfaat untuk masyarakat.

Denah Lokasi Bank Sampah

Launching dan Penimbangan Perdana
Pembukaan Acara dan Sambutan
Launching dan Penimbangan Perdana
Seremoni 'Gunting Pita' oleh Ibu Lurah Karang Serang sebagai tanda
Launching BSMB Pantura Barokah; Penyerahan donasi kelengkapan
administrasi bank sampah dari Comdev Bank Sampah Melati Bersih dan
Penyerahan Sertifikat Penghargaan dari Universitas Muhammadiyah Tangerang
(UMT) yang diserahkan oleh Dosen Pembimbing
Launching dan Penimbangan Perdana

Launching dan Penimbangan Perdana
Antusiasme masyarakat menabung sampah
Launching dan Penimbangan Perdana

Launching dan Penimbangan Perdana
Bimbingan administrasi bank sampah
Launching dan Penimbangan Perdana

Buku Tabungan Bank Sampah Melati Bersih
 dipersembahkan oleh:
Sponsor

Launching dan Penimbangan Perdana
Total Jumlah sampah tertimbang kurang lebih 300 Kg
Launching dan Penimbangan Perdana


Sabtu, 13 Februari 2016

Launching Bank Sampah Melati Bersih Gandul Cinde


13 Pebruari 2016
Bank Sampah Melati Bersih
Komplek BPK V, Gandul, Cinere, Depok

Launching

Launching Bank Sampah
Sambutan-Sambutan
Launching Bank Sampah
Launching Bank Sampah Melati Bersih Komplek BPK V
ditandai dengan seremoni gunting pita oleh Ibu Camat Cinere
Launching Bank Sampah
Penyerahan SK Bank Sampah Melati Bersih Komplek BPK V
oleh Bapak Lurah Gandul
Launching Bank Sampah
Penyerahan Bantuan Perlengkapan Administrasi, Buku Tabungan dan Spanduk
oleh Community Development Bank Sampah Melati Bersih
Launching Bank Sampah
Pemotongan Tumpeng oleh Bapak Lurah Gandul
Launching Bank Sampah
Ikatan Remaja Komplek BPK V
berpartisipasi aktif dalam penyelenggaraan acara
launching bank sampah
Launching Bank Sampah